Aplikasi baca novel dapat uang memang ada? Tenang saja, di zaman yang serba canggih ini memungkinkan kita untuk menghasilkan pundi-pundi penghasilan tambahan hanya dengan berdiam diri di rumah. Termasuk aplikasi baca novel dapat uang juga sudah banyak bertebaran.
Aplikasi baca novel dapat uang menjadi salah satu aktivitas paling menggiurkan untung mengisi waktu luang. Tanpa modal sepersenpun, hanya perlu membuka smartphone dengan terkoneksi jarngan internet. Tidak heran jika aplikasi ini di buru oleh banyak kalangan karena dapat menghasilkan uang secara gratis dan uang yang di hasilkan bisa sampai ratusan ribu hingga jutaan rupiah.
Setiap aplikasi baca novel dapat uang memiliki berbagai jenis misi dan tugas yang berbeda untuk mendapatkan koin. Koin inilah yang biasanya dapat ditukar dengan uang atau pun pulsa. Adapun proses pencairannya bisa melalui e-wallet seperti Dana, OVO, Gopay, ShopeePay dan Transfer Bank ataupun bisa langsung memilih menjadi pulsa dengan menukarkan kode voucher yang tersedia.
Berikut ini kami bocorkan beberapa aplikasi baca novel dapat uang yang terdapat pada android maupun iOs ini patut Anda coba. Lumayan buat menambah penghasilan atau paling tidak bisa untuk membeli paket data, antara lain:
3 Aplikasi Baca Novel Dapat Uang Terpercaya
GoNovel

GoNovel merupakan aplikasi baca novel online dapat uang pertama yang mungkin sudah pernah Anda dengar sebelumnya. Jika dilihat secara tampilan, aplikasi ini memang sengaja dibuat khusus untuk membaca novel secara umum. GoNovel merupakan aplikasi yang berasal dari luar negeri yang terbukti membayar penggunanya dan masih aman digunakan. GoNovel juga tidak membebani pengguna dengan biaya deposit, sehingga terbilang aman untuk dicoba.
Aplikasi tersebut juga menawarkan reward berupa uang yang bisa didapatkan secara gratis. Koin rewardnya berupa uang falasi dollar. Uang dalam nominal dollar ini dapat dicairkan jika Anda memiliki akun Paypal. Jika Anda belum memiliki akun Paypal maka buatlah lebih dulu, caranya mudah, tinggal ketikkan PayPal pada Google maka akan muncul website Paypal. Daftarnya cukup dengan email yang Anda miliki. Adapun jumlah minimum uang dollar yang bisa dicairkan ke akun Paypal adalah $10 jika ditukarkan ke rupiah, nilai tukarnya sesusi dengan nilai tukar dollar ke rupiah saat itu juga. Baru setelah dicairkan ke Paypal, Anda bisa langsung mentransfer uang ke rekening bank.
Mungkin ini merupakan stategi marketing terbaru untuk memasarkan novel, sebab memang sudah eranya digital. Novel cetak dianggap memiliki jangkauan yang terbatas. Belum lagi effort atau usaha yang harus dikeluarkan dengan mendatangi perpustakaan untung meminjam novel tersebut, atau pun pergi ke toko buku untuk berbelaja maupun hanya membacanya saja.
Tersedia dua cara mendapatkan uang melalui aplikasi ini, antara lain dengan cara membaca novel serta undang teman untuk ikut mendownload dan menggunakan aplikasi GoNovel dari kode undangan atau kode referral yang Anda miliki.
Adapun bonus koin yang bisa diperoleh ketika berhasil mengundang teman menggunakan aplikasi GoNovel dari kode undangan Anda adalah 50.000 koin. Proses pembayaran bonus koin dari mengundang teman pada aplikasi GoNovel dilakukan secara bertahap. Berikut daftar minimum withdraw yang dapat dilakukan pada aplikasi GoNOvel, antara lain:
- Minimum withdraw 10 dollar, koin yang diperlukan berjumlah 800.000 koin.
- Minimum withdraw 25 dollar, koin yang diperlukan berjumlah 2 juta koin.
- Minimum withdraw 50 dollar, koin yang diperlukan berjumlah 4 juta koin.
Pengembang aplikasi GoNovel adalah anyueqire, aplikasi ini pertama kali diluncurkan pada tanggal 4 Desember 2020 dan sampai sekarang terus mengalami update. Jika dihitung, umurnya sudah berusia 2 tahun dan tetap setia memberikan passif income kepada pembaca setianya. Saat ini sudah ada kurang lebih 1 juta pengguna. Angka yang cukup banyak diminati oleh pengguna. Siapa yang tidak tergiur?
Aplikasi baca novel dapat uang ini mekanismenya dengan mengumpulkan poin sebanyak mungkin dengan menjalankan beberapa misi salah satunya yaitu membaca novel. Bagi yang memiliki waktu luang, ini adalah salah satu upaya terbaik. Kapan lagi membuka aplikasi baca novel dapat uang?
Novelah

Aplikasi baca novel dapat uang kedua adalah Novelah. Novelah hampir sama dengan aplikasi baca novel lainnya, bedanya terdapat pada misi dan novel yang dibaca agar dapat mengumpulkan poin dan dapat ditukarkan menjadi uang.
Penghasilan yang dapat diraih juga tidak tanggung-tanggung, mulai dari puluhan ribu hingga jutaan rupiah.
Sama halnya dengan aplikasi GoNovel, pengguna juga diwajibkan mengumpulkan poin sebanyak-banyaknya agar dapat ditukarkan dengan uang. Nominal uang rupiah tersebut bisa dicairkan melalui Dana, OVO, Gopay dan melalui transfer bank.
Proses pencairannya cukup cepat, Anda hanya perlu menunggu mulai dari waktu withdraw maksimal hingga 7 hari kerja. Uangnya sudah pasti masuk, dan sudah terbukti membayarkan rewardnya hingga saat ini. Apakah sudah mulai tertarik? Sudah tergiur untuk mendownloadnya? Silakan dicari dan didownload aplikasi yang tersedia di Google Play Store. Jika sudah, silakan baca syarat ketentuan yang berlaku. Jika poinnya sudah mencapai batas penukaran, langsung saja di-withdraw.
Finovel

Aplikasi baca novel dapat uang selanjutnya adalah FiNovel. Misi dan reward dari aplikasnya hampir sama dengan aplikasi sejenis lainnya yang dapat menghasilkan income tambahan. Cukup dengan mengerjakan beberpaa misi hingga terkumpul cukup poin untuk melakukan withdraw.
Tidak sulit untuk menemukan Aplikasi ini, cukup dengan membukanya melalui Google Play Store, tuliskan nama aplikasi pada kolom pencarian, install aplikasi tersebut dan buka. Aplikasi ini juga termasuk trending saat ini, karena dapat menghasilkan uang hanya dengan membaca novel saja. Bisa dilakukan dimanapun untuk mengisi waktu damai Anda. Tidak perlu effort lebih, cukup baca novel saja dari smartphone Anda, poin terpenuhi, bisa withdraw dan mendapatkan uang secara gratis.
Hampir sama dengan aplikasi lainnya, tidak hanya membaca novel, cara mendapatkan uang melalui aplikasi ini juga bisa melalui fitur mengundang teman. Fitur ini dapat digunakan untuk memperoleh tambahan poin.
Pada setiap teman yang berhasil diundang melalui kode referral, Anda akan mendapatkan tambahan poin sejumlah 16.000 poin. Ini hanya untuk satu teman saja yang berhasil diundang, bayangkan berapa banyak teman yang bisa Anda undang? Bisa juga dengan menggunakan smartphone lainnya dengan email dan nomor yang berbeda. Cukup download melalui kode referral pada akun pertama Anda dan otomatis poin Anda pada akun sebelumnya pun bertambah. Jika menginginkan lebih, maka ternaklah akun sebanyak-banyaknya.
Namun jika Anda tidak ingin mengundang teman melalui kode referral, tenang saja, masih ada beberapa fitur lainnya yang dapat digunakan. Beberapa fitur tersebut antara lain, yaitu check-in harian, game, dan misi lainnya yang tidak kalah menarik untuk dikerjakan. Setiap tugas atau misi yang berhasil dicapai, Anda juga akan mendapatkan poin tambahan.
Demikian beberapa rekomendasi aplikasi baca novel dapat uang, dengan berbagai misi dan cara withdraw yang berbeda. Jika Anda memiliki waktu luang, silakan manfaatkan aplikasi tersebut. Cukup dengan membuka dan membacanya, atau bisa juga dengan mengundang pengguna baru melalui kode undangan yang tersedia.